Postingan

RESUME FILM "THE FOUNDER"

Gambar
  THE FOUNDER THE FOUNDER (2016) (IMDb) Pada film the founder menceritakan awal mula terbentuk nya restoran cepat saji ternama di dunia yaitu Mc Donalds yang sudah tidak asing lagi di telinga kita, pada awal cerita berlatar waktu di kota illonois di amerika serikat pada waktu 1954 pada saat itu Ray Kroc hanya seorang pembisnis yang yang manwarkan barang dari restoran ke restoran yang ada di daerah nya yaitu multi mixer yang di pandang remeh pada saat itu dan ia sudah banyak menawarkan ke banyak restoran yang berujung di tolak tetapi ia tidak mudah menyerah Ray Kroc trs mencari sampai keluar kota dan masih nihill, pada pemberhentian kesekian dia di telfon oleh manajer nya banhawa ada suatu restoran di daerah San Bernardio,California lalu ia langsung segera kesana,   Sesampainya di sana ia sangat terkejut dengan apa yang dia sedang lihat yaitu ramainya pembeli yang mengantri makanan di sana Ray langsung memesan makanan dan ia sangat terkejut dengan pelayanan nya yang cepat d...